senin 17-juli-2017
pagi bersama dengan mas amar dan mas yogi, kita bertiga mencatat debit air bersih yang di gunakan, sumber air bersih yang di gunakan berasal dari air sumur bor yang terletah di belakang bangunan utility. lalu kita juga mencatat debit air limbah yang telah di olah di ipal. selain itu kita juga di berikan penjelasan tentang pengolahan air bersih di rs uns, dan juga pengolahan air limbah di ipal. dari situ kita tahu bahwa sistem clarifier di ipal sedang bermasalah karena pipa nya tersumbat oleh media biakan bakteri dari bak aerasi. dan juga kita di tunjukkan bagaimana caranya mengaduk klorin yang aman, karena klorin sangat kecil partikelnya dan berpotensi merusak paru paru
setelah bantu mas amar kita istirahat lalu membantu mbak wulan membuat checklist hidran hingga jam istirahat
setelah jam istirahat, kita membantu mbak wulan memasang checklist hidran, di situ kita banyak tahu tentang seluk beluk rumah sakit, kita di bwa keliling, dari gedung merC, dan gedung utama, pada hari ini kita hanya dapat menyelesaikan dari baseman hingga lantai 5 namun di lantai 3 masih ada tertinggal satu checklist. selesai itu kita istirahat hingga jam pulang